Jumat, 09 Januari 2009

KAPAN

Media Cetak...media elektronik, silih berganti menyiarkan...menggambarkan mutilasi, pembunuhan, penipuan, pencurian, perkelahian, dll.
Alasan-alasan klasik selalu muncul terjadinya segala bentuk kejahatan tsb di atas yaitu alasan ekonomi & sakit hati.
Kenapa dengan alasan ekonomi & sakit hati membuat manusia begitu tega & nekad melakukan kejahatan...yg seringkali korbannya ortu, saudara sendiri & bahkan sahabat ???
Apa mereka sudah tidak ada rasa takut lagi dengan Sang Pencipta atau mereka memang sudah tidak yakin dengan Sang Pencipta bahwa Sang Pencipta akan selalu menunjukkan jalan keluarnya bagi kita yang mendapatkan masalah ???
Bagaimana caranya kita bisa meminalisir terjadinya segala bentuk kejahatan di sekitar kita terutama di dlm keluarga kita sendiri ??
Kapan kita bisa hidup tenang tanpa harus saling berebut, berkelahi & bahkan saling membunuh ???
Kapan...& kapan hal itu bisa terjadi ???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar